Ucupan HUT TNI Ke-78 di Koramil 2016/Gempol dengan tema TNI PATRIOT NKRI dari Forkopimcam Kecamatan Gempol.

     Ucupan HUT TNI Ke-78 di Koramil 2016/Gempol dengan tema TNI PATRIOT NKRI dari Forkopimcam Kecamatan Gempol.

    KAB. CIREBON -  Polresta Cirebon, Kamis (05/10/2023) sekitar Pukul 13.30.Wib bertempat di Kantor Koramil 2016/Gempol termasuk Desa Palimanan barat Kecamatan Gempol Kabupaten Cirebon telah dilaksanakan ucupan H.U.T TNI Ke-78 di Koramil 2016/Gempol dengan tema TNI PATRIOT NKRI dari Forkopimcam Kecamatan Gempol.

    Dalam kegiatan tersebut dipimpin oleh Kapolsek Gempol Kompol H. MUNAWAN., S.H didampingi Camat Gempol Bpk. SRI DARMANTO, S.Sos.MPSSP, . Kepala Puskesmas Gempol ibu Bidan EMI, . Anggota Polsek Gempol disambut langsung oleh Danramil 2016/Gempol KAPTEN INF ERWANDI dan Anggota Koramil Gempol.

    Kapolsek Gempol Kompol H. MUNAWAN., S.H memberikan Ucapan HUT TNI Ke-78 dengan tema "TNI PATRIOT NKRI Pengawal Demokrasi untuk Indonesia Maju".

    Seperti amanat Panglima TNI Laksamana TNI Yudo Margono, S.E., M.M., bahwa peringatan Hari Ulang tahun ke-78 TNI pada tahun 2023 ini mengusung tema “TNI Patriot NKRI Pengawal Demokrasi Untuk Indonesia Maju” mengandung makna bahwa kekuatan TNI sebagai komponen utama pertahanan negara berkomitmen untuk bersinergi dengan seluruh komponen bangsa lainnya dalam mengawali demokrasi untuk mewujudkan Indonesia yang berdaulat, mandiri, maju dan sejahtera.

    Kapolresta Cirebon Kombes Pol ARIF BUDIMAN., S.Ik., M.H melalui Kapolsek Gempol Kompol H.MUNAWAN., S.H menyampaikan laksanakan komitmen netralitas TNI-POLRI dalam rangka pesta demokrasi Pilpres 2024 mendatang, jalin komunikasi, kerjasama dan sinergitas TNI-POLRI, kementrian/lembaga dan komponen bangsa lainnya serta jaga nama baik TNI-POLRI dimanapun berada.

    polri polrestacirebon kapolrestacirebon
    Panji R

    Panji R

    Artikel Sebelumnya

    Kejutan HUT TNI Ke 78, Polsek Pabuaran Polresta...

    Artikel Berikutnya

    Jum'at curhat rutin dilaksanakan diwilayah...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Ketua Umum LSM Pikad Dukung TNI-AL Cabut Pagar Laut: Langgar Aturan Harus Ditindak Tegas
    Koarmada RI Gelar Baksos, Bakkes, dan Makan Bergizi di Pesantren Al Fatah
    Polresta Cirebon Gelar Patroli Gabungan Skala Besar untuk Ciptakan Situasi Kamtibmas Kondusif
    Cegah gangguan Kamtibmas pada dini hari, Polsek Waled laksanakan patroli Pos kamling serta Objek Vital di kecamatan Waled
    Polresta Cirebon Laksanakan Monitoring Banjir dan Bakti Sosial Pasca Banjir
    Jaga kondusifita Kanit Binmas laksanakan dialogis dengan warga binaan.
    Mengurangi Kemacetan Polsek Sumber lakukan langkah-langkah gatur di perempatan Jl. Ki Bagus Rangin termasuk kelurahan Watubelah.
    Polsek Kaliwedi Laksanakan Pengaturan Lalu lintas Pagi Hari, Utamakan Lalu lintas yang Tertib
    Jalin Kemitraan, Kapolsek Arjawinangun Polresta Cirebon Sambangi Kepala Sekolah SMK Wahidin
    Kehadiran personil Polsek Gempol - Polresta Cirebon diharapkan dapat memberikan pelayanan dan kelancaran bagi semua masyarakat pengguna jalan di wilayah hukum Polsek Gempol - Polresta Cirebon, Ucap Kapolsek Gempol Kompol Rynaldi Nurwan.,S.H.,M.H
    Jelang Natal, Polresta Cirebon Lakukan Pengamanan Gereja Saat Kebaktian Ibadah Minggu
    Berikan Rasa Aman, Polsek Kaliwedi Polresta Cirebon Laksanakan Patroli Dialogis
    Tim Patroli Raimas Macan Kumbang 852 Polresta Cirebon Amankan Dua Pemuda Membawa Sajam
    Polresta Cirebon Laksanakan Monitoring Banjir dan Bakti Sosial Pasca Banjir
    Polsek Waled selaku Ka SPK dan anggota beraksi  di jalan raya untuk menciptakan kelancaran arus lalu lintas dipagi hari.
    Kapolsek sambangi Pos Kamling sampaikan pesan Kamtibmas untuk ciptakan kondisi wilayah tetap kondusif di dalam bulan Ramadhan ini.
    Patroli Rutin Polsek Dukupuntang, Sambangi Objek Vital
    Harkamtibmas tetap Kondusip dalam rangka Pemilu Tahun 2024, Polsek Plered laksanakan giat Ops miras
    Kapolresta Cirebon Pimpin Sertijab Para Kasat hingga Kapolsek Jajaran

    Ikuti Kami