Personil Polsek Sedong Polresta Cirebon sambang ke kantor Panwascam, Sinergitas Pengamanan dan Monitoring jelang Pilkada Serentak tahun 2024.

    Personil Polsek Sedong Polresta Cirebon sambang ke kantor Panwascam, Sinergitas Pengamanan dan Monitoring jelang Pilkada Serentak tahun 2024.

    KAB. CIREBON -  Jelang Pilkada Serentak 2024, Bripka Santoso, Bripka Arif Sugito, dan Briptu Rahmat Krisna Permadi kontrol ke kantor Panwascam Kecamatan Sedong Kabupaten Cirebon Minggu malam. (10/11/2024).

    Tahapan Pilkada serentak tahun 2024 pemilihan Bupati dan wakil Bupati serta Gubernur dan wakil Gubernur sudah berjalan. Polsek Sedong setiap harinya melakukan Upaya-upaya untuk mengamankan jalannya Pilkada serentak ini dengan melakukan patroli rutin dan berkoordinasi dengan unsur Panwascam serta Panitia Pemilihan Tingkat Kecamatan (PPK) untuk mengantisipasi kerawanan-kerawanan dalam tahapan Pilkada tersebut. 

    Diharapkan kepada para tokoh-tokoh, baik alim ulama, seseupuh, maupun pemuda tak henti-hentinya menghimbau masyarakat agar selalu mengedepankan semangat persatuan dan kesatuan bangsa di tengah perbedaan pandangan dan pilihan politik.

    Salah satunya jalin komunikasi dengan Panwascam Kecamatan Sedong untuk  memantau dan memetakan kerawanan tersebut, sehingga pemilihan Bupati-Wakil Bupati, dan Gubernur-wakil Gubernur berjalan aman dan damai. Dan mengimbau masyarakat agar dapat lebih dewasa dan bijak dalam menyikapi setiap perbedaan yang ada terutama soal pilihan politik.
    Jangan mudah terprovokasi oleh pihak pihak yang tidak bertanggung jawab dan tidak mudah untuk melakukan demonstrasi apalgi berbuat anarkis yang dapat merugikan diri sendiri dan orang lain maupun warga masyarakat lainnya.

    Beliau juga mengingatkan dan menghimbau warga untuk bijak bermedia sosial dengan menyaring setiap informasi yang ada karena setiap informasi yang beredar di medsos tak dapat dijamin kebenarannya.

    Kapolresta Cirebon, kombes pol Sumarni SIK SH MH melalui Kapolsek Sedong Iptu Usman, SH  mengatakan bahwa, dalam rangka kondusifitas kamtibmas jelang Pilkada Serentak Tahun 2024, Kami bersama Para Tokoh masyarakat, baik Tokoh Agama maupun Tokoh pemuda, tokoh politik dan lainnya menghimbau kepada seluruh masyarakat agar menjaga kondusifitas wilayah Kabupaten Cirebon, sehingga tercipta situasi kamtibmas yang aman dan kondusif sebelum, selama dan pasca pilkada serentak 2024.

    polrestacirebon
    Panji Rahitno

    Panji Rahitno

    Artikel Sebelumnya

    Melalui giat sambang, Bhabinkamtibmas Desa...

    Artikel Berikutnya

    Polsek Sedong Lakukan Patroli rutin di malam...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    nggota Polsek Sumber Polresta Cirebon Kontrol Poskamling Di Binaan.
    Patau situasi kamtibmas jelang pilkada serentak anggota patroli dan babinkamtibmas sambangi Warga Binaannya di Desa Wargabinangun Anggota patroli bersama bhabinkamtibmas sampaikan pesan Kamtibmas untuk ciptakan kondisi wilayah tetap kondusif Jelang Pilkada serentak 2024.
    Himbauan Kamtibmas kepada warga yang sedang Nongkrong Unit Patroli Polsek Gebang Polresta Cirebon di Desa Gebang Udik
    Lonceng Dipukul, Tanda Kesiapan KA SPKT Polsek Klangenan dalam Bertugas
    Jelang Pilkada Serentak 2024, Karang Taruna Desa Pasuruan Kecamatan Pabedilan Ajak Jaga Kondusivitas
    Menjelang Pilkada serentak tahun 2024, patroli dan  Bhabinktibmas Polsek Gegesik Sambang Dialogis.
    Patau situasi kamtibmas jelang pilkada serentak anggota patroli dan babinkamtibmas sambangi Warga Binaannya di Desa Wargabinangun Anggota patroli bersama bhabinkamtibmas sampaikan pesan Kamtibmas untuk ciptakan kondisi wilayah tetap kondusif Jelang Pilkada serentak 2024.
    Sambang Kantor Panwascam, Polsek Sedong Ajak Warga Jaga Kondusifitas
    Polresta Cirebon Gelar Jumat Curhat di Masjid Al Mu'awanah Sedong
    PEDULI PENYANDANG DISABILITAS, KANIT BIMAS DAN BHABINKMATIBMAS LAKUKAN SAMBANG
    Kasus Curi Emas dengan Modus Hipnotis Mengaku Petugas Dinas Kesehatan Berhasil Diungkap Polresta Cirebon
    Polsek Waled selaku Ka SPK dan anggota beraksi  di jalan raya untuk menciptakan kelancaran arus lalu lintas dipagi hari.
    Patroli Rutin Polsek Dukupuntang, Sambangi Objek Vital
    Kapolsek sambangi Pos Kamling sampaikan pesan Kamtibmas untuk ciptakan kondisi wilayah tetap kondusif di dalam bulan Ramadhan ini.
    Harkamtibmas tetap Kondusip dalam rangka Pemilu Tahun 2024, Polsek Plered laksanakan giat Ops miras
    Kapolresta Cirebon Pimpin Sertijab Para Kasat hingga Kapolsek Jajaran

    Ikuti Kami