PAC Pemuda Pancasila Sumber Awasi Proyek Pemeliharaan Berkala Sungai Cipager Kab. Cirebon Tahun 2022

    PAC Pemuda Pancasila Sumber Awasi Proyek Pemeliharaan Berkala Sungai Cipager Kab. Cirebon Tahun 2022

    KAB. CIREBON - Menyambut baik adanya perhatian BBWS Cimanuk Cisanggarung dalam pelaksanaan kegiatan konstruksi di sungai Cipager yang lokasinya di Kecamatan Sumber.

    Pengurus Organisasi Masyarakat (Ormas) Pemuda Pancasila (PP) Kecamatan Sumber akan turut serta dalam melakukan pengawasan sesuai sosial control dan mitra pemerintah, agar tidak adanya kesalahan dalam pelaksanaan kegiatan fisik, hal tersebut disampaikan langsung oleh Ketua PAC PP Sumber, M. Toat, Minggu (14/8/2022).

    "Terkait agenda pengawasan proyek, pemuda pancasila PAC Sumber sudah menyiapkan berbagai langkah penting antara lain, melakukan pembagian tugas terhadap anggota di lokasi dalam melakukan sosial kontrol, " jelas Kang Toat panggilan akrabnya.

    "Sesuai hasil kesepakatan dalam rapat internal pengurus aktif baru-baru ini kami akan mengawasi dari segi pekerjaan diantaranya, Galian tanah cadas, Timbunan tanah kembali;Pengadaan pancang UNP, Pondasi, Kekuatan beton, Pembesian, Sistem manajemen keselamatan konstruksi (SMKK), K3 dan lain sebagainya, " tutur kang Toat.

    Jika kedapatan pelaksanaan tidak sesuai dengan spesifikasi teknis, Ormas Pemuda Pancasila tidak akan segan-segan untuk melaporkan kepada kepala BBWS Cimanuk Cisanggarung, Satker O dan P SDA Cimanuk Cisanggarung dan PPK O dan P SDA II atau ketingkat lebih tinggi lagi, untuk keperluan evaluasi terhadap pelaksanaan proyek oleh perusahaan yang bersangkutan.

    "Jika ada temuan pihak Balai BBWS Cimanuk Cisanggarung jangan segan-segan untuk memberikan sanksi tegas bila perlu bongkar ulang, " tegas Kang Toat.

    Kang Toat berharap, proyek ini sesuai dengan kerangka acuan kerja (KAK) dan aturan berlaku, agar proyek dapat di terima manfaatnya oleh masyarakat setempat, apa lagi proyek tersebut berdekatan dengan rumah warga tanggul sungai. (Bekti)

    kabupaten cirebon jawa barat pemuda pancasila
    Agus Subekti

    Agus Subekti

    Artikel Sebelumnya

    Peringati Hari Jadi ke-74, Polwan Polresta...

    Artikel Berikutnya

    Dandim 0617/Majalengka: Teruslah Berkarya...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Hendri Kampai: Membangun Positivisme Bangsa Indonesia di Tengah Ketidakpastian Ekonomi dan Geopolitik Dunia
    Tingkatkan Patroli Personil Polsek Pabuaran Polresta Cirebon Polda Jabar, Sambangi Kantor Sekretariat PPK dan Panwascam, ajak jaga Kamtibnas dan junjung Netralitas Jelang Pilkada Serentak 2024.
    Sambangi warga desa binaannya, Bhabinkamtibmas sampaikan himbauan kamtibmas.
    Bhabinkamtibmas Polsek Depok Berikan Binluh Tentang Menjaga Harkamtibmas Kepada Pelajar
    Bhabinkamtibmas Desa Ciwaringin Laksanakan Pengamanan Pendistribusian Bantuan Pangan Cadangan Beras Pemerintah Tahun 2024
    Sinergi Ulama Umaroh Dalam Menyambut Pilkada Serentak 2024 Polresta Cirebon Gelar Silaturahmi Da'i Kamtibmas
    Dalam rangka meningkatkan ketertiban dan kelancaran lalu lintas pada jam-jam sibuk /masuk anak sekolah pagi hari, Polsek Ciwaringin Polresta Cirebon menggelar kegiatan pengaturan (gatur) jalan. Kegiatan ini bertujuan untuk membantu para pengendara, baik pekerja yang berangkat ke kantor maupun siswa yang menuju sekolah, 
    Polresta Cirebon Amankan Pelaku Pembunuhan Anak Kandung
    Polsek Klangenan Polresta Cirebon Monitoring Situasi Pelaksanaan Ibadah Rutin Gereja
    Jaga Kondufitas Polsek Beber Sambangi Panwascam Pabuaran Ajak Jaga Kamtibmas
    Jaga Kondusiiftas, Polsek Plered Polresta Cirebon Laksanakan Patroli Dijalur Rawan
    Polsek Waled selaku Ka SPK dan anggota beraksi  di jalan raya untuk menciptakan kelancaran arus lalu lintas dipagi hari.
    Patroli Rutin Polsek Dukupuntang, Sambangi Objek Vital
    Kapolsek sambangi Pos Kamling sampaikan pesan Kamtibmas untuk ciptakan kondisi wilayah tetap kondusif di dalam bulan Ramadhan ini.
    Kapolresta Cirebon Pimpin Sertijab Para Kasat hingga Kapolsek Jajaran
    Harkamtibmas tetap Kondusip dalam rangka Pemilu Tahun 2024, Polsek Plered laksanakan giat Ops miras

    Ikuti Kami