Kanit Binmas Polsek karangsembung Sambang Dialogis ke warga desa tambelang sambil menyampaikan Pesan-Pesan Kamtibmas.

    Kanit Binmas Polsek karangsembung Sambang Dialogis ke warga desa tambelang sambil menyampaikan Pesan-Pesan Kamtibmas.

    CIREBON - Kanit Binmas Polsek karangsembung Aiptu Budi Setiawan, SH melakukan kegiatan untuk menciptakan situasi kamtibmas di desa tambelang agar selalu aman dan nyaman, baik dari gangguan kamtibams maupun gangguan sosial lainnya, Rabu (27/9/2023).

    Untuk itu, Kanit Binmas melaksanakan patroli sambang dialogis bersama sejumlah warga masyarakat desa tambelang Dan Aiptu Budi Setiawan, SH menghimbau kepada warga desa tambelang untuk meningkatkan keamanan dan ketertiabn dengan selalu melakukan ronda malam, selain itu juga agar desa terasa nyaman agar menghindari penyakit masyrakat. Yaitu miras, judi dan lain-lain yang bisa menyebabkan warga lain merasa risih dan tidak nyaman.

    Jangan sampai melakukan perbuatan yang merusak kenyamanan warga lain, hindari pertengkaran dan ciptakan kerukunan antar warga hingga hidup rukun bermasyarakat.

    Terakhir, babinkamtibmas menyampaikan pesan-pesan kamtibmas agar jangan menkonsumsi minuman keras dan bermain judi serta selalu menjaga keamanan lingkungan.

    polri polrestacirebon
    Panji R

    Panji R

    Artikel Sebelumnya

    Ciptakan Pilwu serentak Aman, Bhabinkamtibmas...

    Artikel Berikutnya

    Ciptakan Situasi Kamtibmas yang Kondusif...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Kanit binmas dan Bhabinkamtibmas Sambang dialogis
    Antisipasi Kejahatan malam hari Polsek Kaliwedi Polresta Cirebon  patroli antisipasi C3 dan geng motor .
    Tingkatkan Kamtibmas Polsek Beber Lakukan Razia Knalpot Brong/Knalpot Yang Tidak Spesifikasi
    Guna Mendukung Ketahanan Pangan, Polsek Gegesik Melaksanakan Pemeliharaan Tanaman Pangan.
    Polresta Cirebon Laksanakan Monitoring Banjir dan Bakti Sosial Pasca Banjir
    Polsek Arjawinangun menggelar Minggu kasih di GBI (Gereja Bethel Indonesia) Arjawinangun
    Polsek Dukupuntang Laksanakan Kegiatan Rutin Binrohtal (Pembinaan Rohani Dan Mental)
    Polsek Babakan Polresta Cirebon Amankan 2 Pelaku Diduga Hendak Tawuran Konten melalui Medsos
    Berikan Rasa Aman Dan Kenyamanan, Kapolsek Pabuaran Polresta Cirebon Monitoring Kegiatan Anniversary Bobotoh CIledug
    Kehadiran personil Polsek Gempol - Polresta Cirebon diharapkan dapat memberikan pelayanan dan kelancaran bagi semua masyarakat pengguna jalan di wilayah hukum Polsek Gempol - Polresta Cirebon, Ucap Kapolsek Gempol Kompol Rynaldi Nurwan.,S.H.,M.H
    Jelang Natal, Polresta Cirebon Lakukan Pengamanan Gereja Saat Kebaktian Ibadah Minggu
    Berikan Rasa Aman, Polsek Kaliwedi Polresta Cirebon Laksanakan Patroli Dialogis
    Tim Patroli Raimas Macan Kumbang 852 Polresta Cirebon Amankan Dua Pemuda Membawa Sajam
    Berikan Rasa Aman, Polsek gegesik Polresta Cirebon Sambangi Warga Yang Sedang Nongkrong
    Polsek Waled selaku Ka SPK dan anggota beraksi  di jalan raya untuk menciptakan kelancaran arus lalu lintas dipagi hari.
    Kapolsek sambangi Pos Kamling sampaikan pesan Kamtibmas untuk ciptakan kondisi wilayah tetap kondusif di dalam bulan Ramadhan ini.
    Patroli Rutin Polsek Dukupuntang, Sambangi Objek Vital
    Harkamtibmas tetap Kondusip dalam rangka Pemilu Tahun 2024, Polsek Plered laksanakan giat Ops miras
    Kapolresta Cirebon Pimpin Sertijab Para Kasat hingga Kapolsek Jajaran

    Ikuti Kami