Bhabinkamtibmas Polsek Sumber Polresta Cirebon Aktif Sambang Dialogis Dengan Masyarakat

    Bhabinkamtibmas Polsek Sumber Polresta Cirebon Aktif Sambang Dialogis Dengan Masyarakat

    CIREBON - Sebagai wujud kedekatan Polisi dengan masyarakat, kegiatan bhabinkamtibmas melakukan sambang maupun sosialisasi secara rutin di desa binaannya guna melakukan dialogis kamtibmas. Dialogis dengan masyarakat, Pemdes, maupun Satkamling DDS (Door to Door System).
    Selasa. (11/06/2024)

    Dalam kegiatan tersebut, bhabinkamtibmas Desa Panambangan Bripka Supriadi, S.kom. menghimbau warga masyarakat desa binaan untuk tidak menggunakan knalpot Debrong saat berkendara R2, karena mengganggu dan dapat menimbulkan keributan antar warga dan agar warta dapat berperan aktif atau bekerja sama dengan bhabinkamtibmas dalam hal menjaga keamanan dan ketertiban di desa sehingga tercipta situasi yang kondusif. Selain itu dapat saling berbagi informasi tentang situasi kamtibmas di desa binaan juga mengingatkan untuk tetap waspada.

    Bhabinkamtibmas yang melaksanakan DDS juga menghimbau kepada masyarakat maupun tokoh-tokoh desa yang dikunjunginya apabila terjadi permasalahan atau tindak pidana di desa agar segera melaporkannya kepada pemerintah desa atau bhabinkamtibmas dan tidak main hakim sendiri selain sehingga tercipta situasi dan kondisi yang aman dan juga kondusif

    Kapolresta Cirebon Kombes Pol Sumarni , S.I.K. SH. , MH. melalui Kapolsek Sedong AKP Ujang Sarifudin, SH. mengatakan, Giat DDS (Door To Door System) bhabinkamtibmas sudah menjadi aktivitas rutin anggota untuk saling berinteraksi sehingga terjalinnya kedekatan dengan perangkat desa, tokoh agama, tokoh masyarakat dan tokoh pemuda serta warga masyarakat desa binaan, bijak menyikapi perkembangan situasi kamtibmas utamanya yang viral melalui media sosial sehingga warga masyarakat dapat berperan aktif dalam menjaga keamanan di tempat tinggal masing masing sehingga tercipta situasi yang aman dan kondusif.

    polrestacirebon
    Panji R

    Panji R

    Artikel Sebelumnya

    Berikan Pelayanan Prima, Polsek Sedong Laksanakan...

    Artikel Berikutnya

    Police Goes To School, Polsek Susukan Sambangi...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Kanit Binmas Polsek Dukupuntang, Hadiri Pra Musrenbang Tingkat Kecamatan Dukupuntang Kabupaten Cirebon
    Bentuk Pelayanan Polri Kepada Masyarakat, Polsek Dukupuntang Laksanakan Giat Rutin PH Pagi
    Upaya Antisipasi Gangguan Kamtibmas Di Hari Minggu, Polsek Dukupuntang Polresta Cirebon Laksanakan Patroli Ke Tempat Wisata
    Patroli Dialogis Polsek Beber Dengan  Pemuda Desa Durajaya Sampaikan Himbauan Kamtibmas
    Polresta Cirebon Laksanakan Monitoring Banjir dan Bakti Sosial Pasca Banjir
    Patroli Dialogis Kapolsek Gebang Bersama Tukang Ojek Playangan untuk Cegah Kejahatan dan Perkuat Persatuan jaga Kamtibmas
    Jaga Kesatuan Dan Persatuan, Polsek Waled Polresta Cirebon Jalin Silaturahmi Dengan Warga Binaan
    Patroli Dialogis Polsek Gebang: Ciptakan Rasa Aman di Desa Kalipasung
    BhabinKamtibmas Desa Gebang Polsek Gebang Polresta Cirebon Sambangi pekarangan rumah warga dalam rangka monitoring tanaman ketahanan pangan
    Kehadiran personil Polsek Gempol - Polresta Cirebon diharapkan dapat memberikan pelayanan dan kelancaran bagi semua masyarakat pengguna jalan di wilayah hukum Polsek Gempol - Polresta Cirebon, Ucap Kapolsek Gempol Kompol Rynaldi Nurwan.,S.H.,M.H
    Personel Polsek Losari Polresta Cirebon Gelar Korve Pagi Untuk Menjaga Kebersihan Lingkungan Kerja
    Tim Patroli Raimas Macan Kumbang 852 Polresta Cirebon Amankan Dua Pemuda Membawa Sajam
    Polresta Cirebon Laksanakan Monitoring Banjir dan Bakti Sosial Pasca Banjir
    Berikan Rasa Aman, Polsek gegesik Polresta Cirebon Sambangi Warga Yang Sedang Nongkrong
    Polsek Waled selaku Ka SPK dan anggota beraksi  di jalan raya untuk menciptakan kelancaran arus lalu lintas dipagi hari.
    Kapolsek sambangi Pos Kamling sampaikan pesan Kamtibmas untuk ciptakan kondisi wilayah tetap kondusif di dalam bulan Ramadhan ini.
    Patroli Rutin Polsek Dukupuntang, Sambangi Objek Vital
    Harkamtibmas tetap Kondusip dalam rangka Pemilu Tahun 2024, Polsek Plered laksanakan giat Ops miras
    Kapolresta Cirebon Pimpin Sertijab Para Kasat hingga Kapolsek Jajaran

    Ikuti Kami